
Mata Pelajaran : ENTERPRENEURSHIP
Kelas/Jurusan : XII
PEMASARAN 1
Sekolah :
SMK Negeri 3 Pontianak
Nama : Surya Darma Permadi
Photo :
1.
Berikut
ini yang bukan termasuk tujuan dan manfaat analisis data bagi wirausahaan
adalah...
a.
Memperoleh
data yang lebih akurat
b.
Mengetahui
suatu kecenderungan dimasa datang
c.
Mengetahui
kondisi dan kinerja usahanya
d.
Meminimalkan
resiko kegagalan dari sebuah keputusan strategis yang akan diambil
e.
Data
produk yang tidak lulus uji kualitas
2.
Berikut
ini yang bukan merupakan faktor perubahan yang didorong oleh faktor ekonomi
adalah...
a. Tingkat pendapatan
b. Pertumbuhan penduduk
c. Krisis ekonomi dan moneter
d. Perubahan kebijakan pemerintah
e. Perubahan pola persaingan
3.
Yang
termasuk dalam perubahan yang didorong oleh faktor pasar adalah...
a. Tingkat pendapatan
b. Pertumbuhan penduduk
c. Perubahan pola persaingan
d. Krisis ekonomi
e. Krisis moneter
4.
Faktor
–faktor yang bukan mempengaruhi perilaku konsumen adalah...
a. Mekanisme harga pasar
b. Faktor budaya
c. Kelas sosial
d. Budaya
e. Usia
5.
Dalam
pengambilan keputusan akan lebih baik jika seseorang wirausahaan menggunakan..
a. Nalar daripada data
b. Data daripada intuisi
c. Intuisi daripada data
d. Subjektif daripada data
e. Intuisi daripada subjektif
6. Perubahan karena pesaing melakukan inovasi dan
menemukan produk baru merupakan salah satu contoh dari…..
a. Perubahan
yang didorong oleh faktor ekonomi.
b. Perubahan
yang didorong oleh faktor pasar.
c. Perubahan yang digerakkan
oleh faktor perkembangan teknologi.
d. Perubahan yang
didorong oleh faktor keagamaan.
e. Perubahan yang
dipengaruhi oleh iklim dan cuaca.
7. Adanya alat transportasi Transjakarta merupakan
contoh dari salah satu dari 4konsekuensi yaitu……
a. Opportunity
b.
Threat
c. Weak
d. Strong
e. Interest
8. Semakin banyak suatu barang dikonsumsi, maka
tambahan kepuasan marginal setiap satuan tambahan yang dikonsumsi akan semakin
menurun, merupakan bunyi dari….
a. Hukum
Gospell
b. Hukum
Gossern
c. Hukum Gossen
d. Hukum Gossem
e. Hukum Gossin
9. Catatan laporan keuangan seperti laporan laba rugi, neraca dan laporan
arus cash disebut juga..
a. Pay
back periode
b. Term
of payment
c. Cashflow.
d. Sales
forecast
e. Detect
product
10. Data product yang tidak lolos uji kualitas disebut juga…
a. Cashflow
b. Defect product.
c. Term of payment
d. Sales forecast
e. Pay back periode
11. Selisih atau perbandingan antara jumlah nilai bagi pelanggan dan jumlah
biaya bagi pelanggan adalah…
a. Nilai terhadap kepuasan pelanggan.
b. Nilai terhadap penjualan product
c. Nilai terhadap pelayanan pelanggan
d. Nilai tata letak product
e. Nilai terhadap SPG/SPM
12. 1. Adanya pelayanan prima
2. Mudah dijangkau
3. Tersedianya sarana dan prasarana
Informasi diatas termasuk dalam….
a.Analisa resiko terhadap penetapan tempat usaha.
b. Analisa resiko terhadap aspek pemasaran.
c. Analisa resiko terhadap aspek produksi.
d. Analisa resiko terhadap kinerja sumber daya manusia.
e. analisa resiko terhadap aspek keuangan.
13. 1. Lakukan analisa jabatan.
2. Deskripsikan jabatan dan spesifikasi jabatan.
Informasi diatas termasuk kedalam……
a.Analisa resiko terhadap penetapan tempat usaha.
b. Analisa resiko terhadap aspek pemasaran.
c. Analisa resiko terhadap aspek produksi.
d. Analisa resiko terhadap kinerja sumber daya manusia.
e. analisa resiko terhadap aspek keuangan.
14. Yang tidak termasuk kedalam catatan sederhana
dalam menganalisa resiko terhadap aspek keuangan yaitu…..
a. Buku bank
b. Buku kredit
c. Buku penjualan
d. Buku pembelian
e. Buku kas
15. Kecelakaan kerja, kebakaran, produk tidak sesuai
dan pencurian termasuk kedalam….
a. Resiko spekulatif
b. Resiko fundamental
c. Resiko internal
d. Resiko eksternal
e. Resiko murni
SOAL ESSAY
16. PT. INDO JAYA di Pontianak; mempunyai kemampuan
kapasitas produksi normal 70.000 unit per tahun, dengan jumlah FC tahun 2011 Rp
400.000.000 VC Rp 20.000 per unit dengan harga jual Rp 50.000 per unit, maka
hitunglah :
1. Harga pokok produksi per unit terendah ?
2. Tingkat efesiensi produksi ( E ) ?
3. Laba kotor pada tingkat resiko terendah